Astuti, Selly (2018) Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Peer Teaching Method Pada Mata Pelajaran Seni Budaya (Tari)di SMK Ekatama. Other thesis, Universitas Islam Riau.
|
Text
abstrak.pdf Download (234kB) | Preview |
|
|
Text
kata_pengantar.pdf Download (307kB) | Preview |
|
|
Text
daftar_isi.pdf Download (771kB) | Preview |
|
|
Text
bab1.pdf Download (252kB) | Preview |
|
|
Text
bab2.pdf Download (307kB) | Preview |
|
|
Text
bab3.pdf Download (440kB) | Preview |
|
Text
bab4.pdf Restricted to Repository staff only Download (696kB) | Request a copy |
||
Text
bab5.pdf Restricted to Repository staff only Download (157kB) | Request a copy |
||
|
Text
daftar_pustaka.pdf Download (358kB) | Preview |
Abstract
Permasalahan penelitian yaitusiswa kurang percaya diri dalam menyaampaikan pendapatnya, siswa lebih banyak diam disaat pembelajaran sedang berlangsung, guru cenderung menggunakan metode pembelajaran konvensional, guru belum pernah mencoba menerapkan model pembelajaran Peer Teaching, hasil belajar siswa masih kuran maksimal. Rumusan masalah penelitian yaitu : BagaimanakahBagaimanakah Upaya meningkatkan hsil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Peer Teaching Method pada mata pelajaran seni budaya (Tari) di SMK Ekatama. Teori yang digunakan adalah teori Aqib&Oemar Hamaliktentang belajar dan hasil belajar,teori Nooryan tentang seni tari dan teori Endang Mulyati Ningsing tentang metode Tutor Sebaya. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yang dilaksanakan dalam empat langkah utama yaitu perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Pembelajaran dilaksanakan dengan dua siklus. Masing-masing siklus dilaksanakan dalam empat kali pertemuan pada siklus I (pertama) dan tiga kali pertemuan pada siklus II (kedua). Pengamatan dilakukan oleh guru Seni Budaya yang mengamati siswa. Lembar pengamatan akan dianalisis dengan statistik deskriptif sedangkan hasil belajar akan dianalisis dengan analisis ketercapaian KKM. Berdasarkan analisis data penulis maka dapat disimpulkan bahwa adanya peningkatan hasil belajar siswa setelah dilaksanakan pembelajaran dengan menggunakan metode tutor sebaya. Sebagaimana pemahaman siswa mengalami peningkatan dari sebelum melaksanakan PTK yaitu mencapai ketuntasan klasikal 52,17% namun setelah dilaksanakan siklus I dengan menggunakan Metode Tutor Sebaya ketuntasan menjadi meningkat menjadi 78,26%, kemudian ketuntasan kembali meningkat pada siklus II yakni mencapai ketuntasan klasikal menjadi 100% atau dapat dikatakan pembelajaran tuntas dengan semua siswa mampu mencapai nilai KKM yang telah ditentukan yaitu 78. Dengan metode Peer Teacingini diterapkan dalam Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dikelas X SMK Ekatama, dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam pelajaran Seni Budaya (Tari Serampang 12) dikelas X SMK Ekatama.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Hasil Belajar, Seni Tari, Metode Peer Teaching. |
Subjects: | N Fine Arts > NX Arts in general |
Divisions: | > Pendidikan Sendratasik |
Depositing User: | Furqan nafis al-azami |
Date Deposited: | 16 Dec 2021 03:53 |
Last Modified: | 16 Dec 2021 03:53 |
URI: | http://repository.uir.ac.id/id/eprint/5015 |
Actions (login required)
View Item |