Analisis Faktor-faktor Kepercayaan Nasabah Pada Produk Investasi Emas Pada PT. Gatra Mega Berjangka Pekanbaru

Suryani, Suryani (2017) Analisis Faktor-faktor Kepercayaan Nasabah Pada Produk Investasi Emas Pada PT. Gatra Mega Berjangka Pekanbaru. Other thesis, Universitas Islam Riau.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (645kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (418kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (286kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (339kB) | Preview
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (382kB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (298kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (285kB) | Preview

Abstract

PT. Gatra Mega Berjangka Pekanbaru merupakan sebuah perusahaan Pialang berjangka yang memfokuskan bidang usahanya pada investasi Emas, mata uang asing dan saham gabungan Negara-negara Asia. Dalam era globalisasi seperti sekarang ini perusahaan pialang investasi merupakan sarana investasi yang efektif dan efisien guna memperoleh kuntungan yang konsisten secara terus menerus. Namun dalam berinvestasi setiap nasabah harus lebih teliti dalam menempatkan dananya dalam berinvestasi di suatu perusahan. Oleh karena itu perusahaan harus berupaya untuk membangun kepercayaan kepada nasabah agar mau berinvestasi di perusahaannya. Adapun tujuan dari penelitian yang dilakukan adalah untuk mengetahui tingkat kepercayaan Nasabah terhadap produk Investasi emas pada PT. Gatra Mega Berjangka Pekanbaru. Tipe penelitian yang digunakan adalah tipe penelitian kuantitatif, yaitu penelitian yang menekankan analisis pada data-data numerical (angka) yang diolah dengan metode statistika, sehingga dapat diperoleh hasil penilain terhadap setiap variabel. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara daftar pertanyaan (kuisioner), wawancara, observasi, dan dokumentasi. Dan menggunakan teknik penarikan sampel yaitu teknik insidental sampling untuk penarikan sampel pada 30 Nasabah. Adapun operasional variabel penelitian ini adalah Kemampuan, Integritas, kebaikan Hati. Hasil penelitian ini dari 3 indikator tersebut adalah Cukup Baik. Saran penulis adalah untuk meningkatkan kinerja perusahaan dalam memberikan kepercayaan kepada nasabah terhadap produk-produk investasi emas yang ditawarkan PT. Gatra Mega Berjangka.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kepercayaan, Kemampuan, Integritas, dan kebaikan Hati.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: > Administrasi Bisnis
Depositing User: Febby Amelia
Date Deposited: 16 Feb 2022 02:55
Last Modified: 16 Feb 2022 02:55
URI: http://repository.uir.ac.id/id/eprint/5705

Actions (login required)

View Item View Item