Faktor yang Mempengaruhi Konsumen dalam Pembelian Produk Smartphone Samsung (Studi Pengguna Smartphone Merek Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Islam Riau )

Julianda, Ikko (2017) Faktor yang Mempengaruhi Konsumen dalam Pembelian Produk Smartphone Samsung (Studi Pengguna Smartphone Merek Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Islam Riau ). Other thesis, Universitas Islam Riau.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (285kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (380kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (270kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (251kB) | Preview
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (389kB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (228kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (234kB) | Preview

Abstract

Hadirnya merek-merek handphone baru dewasa ini karena banyak perusahaan menangkap adanya peluang dalam bidang teknologi komunikasi. Kehadiran merek-merek baru ini tentunya meramaikan produk yang sudah ada, akan tetapi kehadiran para kompetitor jelas memperketat persaingan yang sudah hadir sebelumnya. Selera konsumen yang selau berubah-ubah dalam pembelian menjadi hal yang menarik untuk diteliti, sebenarnya apa faktor yang mendasari konsumen dalam pembelian produk. Salah satu produk handphone yang sedang berkembang saat ini adalah smartphone Samsung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis faktor yang mempengaruhi konsumen dalam pembelian Smartphone Merek Samsung. Penelitian ini bersifat survey deskriptif dengan pendekatan metode kuantitatif, yaitu untuk menjelaskan suatu hal dengan pengamatan dan penarikan kesimpulan berdasarkan hasil analisis data yang mendukung. Variabel yang diteliti dalam penelitian ini yaitu faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Lokasi penelitian dilakukan di Universitas Islam Riau karena mahasiswa merupakan kelompok yang relative suka bergonta-ganti merek smartphone. Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner yang disebarkan pada mahasiswa pengguna smartphone Samsung di Jurusan Administrasi Bisnis Universitas Islam Riau. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian smartphone Samsung pada mahasiswa Jurusan Administrasi Bisnis Universitas Islam Riau yaitu faktor budaya, sosial, pribadi dan psikologis. Hal ini disimpulkan dari skor total jawaban kuisioner yang telah diisi responden, dimana hampir seluruh responden menyatakan bahwa faktor budaya, sosial, pribadi dan psikologis mempengaruhi keputusan pembelian smartphone Samsung.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Keputusan Pembelian, Samsung, Smartphone
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: > Administrasi Bisnis
Depositing User: Febby Amelia
Date Deposited: 15 Feb 2022 04:59
Last Modified: 15 Feb 2022 04:59
URI: http://repository.uir.ac.id/id/eprint/5694

Actions (login required)

View Item View Item