Pertanggungjawaban Negara Terhadap Kecelakaan Pesawat Komersial Sipil Menurut Hukum Internasional (Studi Kasus Malaysia Airlines Mh370)

Tumanggor, Sugito (2018) Pertanggungjawaban Negara Terhadap Kecelakaan Pesawat Komersial Sipil Menurut Hukum Internasional (Studi Kasus Malaysia Airlines Mh370). Other thesis, Universitas Islam Riau.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (735kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (753kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (753kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (753kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (752kB) | Preview

Abstract

Mengenai kasus kecelakaan pesawat Mh370, Keluarga korban penumpang pesawat Mh370 bisa menuntut ganti rugi kepada pemerintah Malaysia karena negara Malaysia telah lalai dalam melaksanakan kewajibannya untuk melakukan pencarian dan pertolongan terhadap pesawat Mh370 yang mengakibatkan tidak ditemukannya korban maupun badan pesawat hingga saat ini. Dengan demikian juga penyebab hilangnya pesawat Mh370 menjadi misteri yang tidak terpecahkan, dikarenakan tidak terpenuhinya data dari penyelidikan sehingga hasil investigasi juga tidak mempunyai hasil yang pasti. Dikarenakan kotak hitam yang berfungsi untuk merekam semua aktifitas selama proses penerbangan Mh370 hilang bersama pesawat dan penumpang, sesuai dengan annex 12 dan 13 Negara Malaysia telah melakukan kelalain

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
K Law > K Law (General)
Divisions: > Ilmu Hukum
Depositing User: Mia
Date Deposited: 24 Dec 2021 03:42
Last Modified: 24 Dec 2021 03:42
URI: http://repository.uir.ac.id/id/eprint/5152

Actions (login required)

View Item View Item