Mplementasi Akhlak Siswa Terhadap Guru Di SMP Islam Nurul Hidayah Kota Pekanbaru

Romadhon, Muhammad (2018) Mplementasi Akhlak Siswa Terhadap Guru Di SMP Islam Nurul Hidayah Kota Pekanbaru. Other thesis, Universitas Islam Riau.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (374kB)
[img] Text
kata_pengantar.pdf

Download (314kB)
[img] Text
daftar_isi.pdf

Download (234kB)
[img] Text
bab1.pdf

Download (449kB)
[img] Text
bab2.pdf

Download (489kB)
[img] Text
bab3.pdf

Download (356kB)
[img] Text
bab4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (558kB) | Request a copy
[img] Text
bab5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (286kB) | Request a copy
[img] Text
daftar_pustaka.pdf

Download (305kB)

Abstract

Implementasi merupakan suatu proses suatu ide, konsep, kebijakan, atau inovasi dalam suatu tindakan praktis sehingga memberikan dampak, baik perubahan pengetahuan, keterampilan, maupun nilai dan sikap. Penelitian ini mengkaji tentang Implementasi Pembelajaran Akhlak Siswa Terhadap Guru. Rumusan masalah penelitian ini bagaimana Implementasi Akhlak Siswa Terhadap Guru di SMP Islam Nurul Hidayah Pekanbaru. Berdasarkan rumusan masalah tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Implementasi Akhlak Siswa Terhadap Guru di SMP Islam Nurul Hidayah Pekanbaru. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan yang bersifat deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan datanya menggunakan angket dan dokumentasi. Untuk memperoleh data dari penelitian ini digunakan metode pengumpulan data melalui angket kepada siswa di SMP islam nurul hidayah. Selanjutnya peneliti menggunakan teknik analisis data dengan metode statistic yang dapat dinyatakan dengan angka melalui rumus persentase. Bedasarkan hasil yang telah dikumpulkan di ambil kesimpulan bahwa Implementasi Akhlak Siswa Terhadap Guru di SMP Islam Nurul Hidayah Pekanbaru adalah “Sangat Baik”. Dengan persentase 97,8% dengan rentang antara 81% - 100%.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Implementasi Akhlak, Terhadap Guru
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Reza Zulkurniawan
Date Deposited: 19 Oct 2021 02:29
Last Modified: 19 Oct 2021 02:29
URI: http://repository.uir.ac.id/id/eprint/3431

Actions (login required)

View Item View Item