Hubungan Antara Lingkungan Kelas Dan Motivasi Belajar Dengan Hasil Belajar Biologi Kelas Xi Sma Negeri Se- Kecamatan Tenayan Raya

Susanti, Titik Umi (2018) Hubungan Antara Lingkungan Kelas Dan Motivasi Belajar Dengan Hasil Belajar Biologi Kelas Xi Sma Negeri Se- Kecamatan Tenayan Raya. Other thesis, Universitas Islam Riau.

[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
kata_pengantar.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar_isi.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab1.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab2.pdf

Download (283kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab3.pdf

Download (544kB) | Preview
[img] Text
bab4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (541kB) | Request a copy
[img] Text
bab5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (232kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
daftar_pustaka.pdf

Download (162kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Antara Lingkungan Kelas dan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas XI SMA Negeri SeKecamatan Tenayan Raya. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Oktober - November 2017. Penelitian ini merupakan penelitian korelasi dan instrumen yang digunakan adalah angket, wawancara dan dokumentasi. Populasi seluruh siswa kelas XI SMA Negeri SeKecamatan Tenayan Raya yakni 329 orang siswa dengan sampel 181 orang siswa. Untuk teknik pengambilan sampelnya yaitu Proportional Random Sampling dengan menggunakan rumus Isaac dan Michael. Analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis korelasi Pearson Product Moment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat hubungan yang sangat lemah antara lingkungan kelas (x1) dengan hasil belajar (y), dengan nilai koefisien korelasi rx 1 y sebesar (0,1522) sedangkan kontribusi lingkungan kelas terhadap hasil belajar sebesar 2,32%, (2) terdapat hubungan yang cukup kuat antara motivasi belajar (x2) dengan hasil belajar (y), dengan nilai koefisien korelasi rx 2 y sebesar (0,4031) sedangkan kontribusi motivasi belajar terhadap hasil belajar sebesar 16.24%, (3) terdapat hubungan yang cukup kuat antara lingkungan kelas dan motivasi belajar dengan hasil belajar biologi kelas XI SMA Negeri Se-Kecamatan Tenayan Raya, dengan nilai koefisien korelasi (rx1x2y) sebesar 0,402 sedangkan kontribusi lingkungan kelas dan motivasi belajar terhadap hasil belajar sebesar 16.16%. Untuk nilai uji signifikannya t hitung (5,8587) > t tabel (1.973), menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara lingkungan kelas dan motivasi belajar dengan hasil belajar biologi kelas XI SMA Negeri Se-Kecamatan Tenayan Raya.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kelas, Motivasi Belajar, Hasil belajar
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: > Pendidikan Biologi
Depositing User: Furqan nafis al-azami
Date Deposited: 24 Nov 2021 09:00
Last Modified: 24 Nov 2021 09:00
URI: http://repository.uir.ac.id/id/eprint/4572

Actions (login required)

View Item View Item