Putra, Satrio Maulana (2018) Kemampuan Memahami Isi Berita Melalui Televisi Pada Siswa Kelas VIII SMP N Satu Atap Sei. Rukam Kecamatan Enok Kabupaten Indragiri Hilir Tahun Ajaran 2017/2018. Other thesis, Universitas Islam Riau.
|
Text
abstrak.pdf Download (297kB) | Preview |
|
|
Text
kata_pengantar.pdf Download (302kB) | Preview |
|
|
Text
daftar_isi.pdf Download (236kB) | Preview |
|
|
Text
bab1.pdf Download (356kB) | Preview |
|
|
Text
bab2.pdf Download (409kB) | Preview |
|
Text
bab3.pdf Restricted to Repository staff only Download (230kB) | Request a copy |
||
Text
bab4.pdf Restricted to Repository staff only Download (299kB) | Request a copy |
||
|
Text
daftar_pustaka.pdf Download (233kB) | Preview |
Abstract
Judul penelitian ini adalah “Kemampuan Memahami Isi Berita Melalui Televisi Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri SATU ATAP Sei.Rukam Kecamatan Enok Kabupaten Indragiri Hilir Tahun Ajaran 2017/2018”. Berita adalah suatu cara penyampaian informasi baik secara lisan maupun tulisan, baik secara langsung maupun secara tidak langsung kepada khalayak ramai. Berita sangat berguna bagi siapapun karena berisikan informasi, ide, dan pendapat. Adapun masalah dalam penelitian: (1) Bagaimanakah kemampuan siswa kelas VIII SMP Negeri SATU ATAP Sei.Rukam Kecamatan Enok Kabupaten Indragiri Hilir dalam memahami isi berita yang ditonton melalui televisi tahun ajaran 2017/2018. Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan, menganalisis, dan menginterpretasikan kemampuan siswa kelas VIII SMP Negeri SATU ATAP Sei.Rukam dalam memahami isi berita yang ditonton melalui televisi tahun ajaran 2017/2018. Penelitian ini bukan penelitian permulaan karena sebelumnya sudah ada yang melakukan penelitian sejenis. Teori yang digunakan pada penelitian inimengacu kepada teori Hendry Guntur Tarigan (2008), Abdul Chaer (2010), dan Husnun Djuraid (2012). Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri SATU ATAP Sei.Rukam Kecamatan Enok Kabupaten Indragiri Hilir Hilir. Sampel dalam penelitian ini adalah sampel jenuh, yaitu menjadikan seluruh populasi sebagai sampel penelitian. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan siswa kelas VIII SMP Negeri SATU ATAP Sei.Rukam Kecamatan Eok Kabupaten Indragiri Hilir tahun ajaran 2017/2018 dalam memahami isi berita yang ditonton melalui televisi bernilai rata-rata 64,8 (sedang) sehinga hipotesis ditolak.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
Divisions: | > Pendidikan Bahasa Indonesia |
Depositing User: | Reza Zulkurniawan |
Date Deposited: | 11 Nov 2021 07:19 |
Last Modified: | 11 Nov 2021 07:19 |
URI: | http://repository.uir.ac.id/id/eprint/4187 |
Actions (login required)
View Item |