Pengaruh Kinerja Guru Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Bidang Study PAI di SMPN 4 Siak Hulu Kabupaten Kampar

Yusuf, Muhammad (2018) Pengaruh Kinerja Guru Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Bidang Study PAI di SMPN 4 Siak Hulu Kabupaten Kampar. Other thesis, Universitas Islam Riau.

[img] Text
kata_pengantar.pdf

Download (353kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (196kB)
[img] Text
daftar_isi.pdf

Download (243kB)
[img] Text
bab1.pdf

Download (328kB)
[img] Text
bab2.pdf

Download (503kB)
[img] Text
bab3.pdf

Download (335kB)
[img] Text
bab4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (583kB) | Request a copy
[img] Text
bab5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (287kB) | Request a copy
[img] Text
daftar_pustaka.pdf

Download (157kB)

Abstract

Kinerja merupakan prestasi yang dicapai oleh seseorang dalam melaksanakan tugasnya atau pekerjaannya selama periode tertentu sesuai standar dan kriteria yang telah ditetapkan untuk pekerjaan tersebut bahwa kreativitas adalah suatu kemampuan untuk menciptakan sesuatu yang baru yang berbeda dari sebelumnya, baik berupa gagasan atau karya nyata dengan menggabung-gabungkan unsur-unsur yang sudah ada sebelumnya .Akan tetapi permasalahan yang terjadi di SMPN 4 Siak Hulu, masih ada beberapa siswa yang kurang kreatif terhadap pembelajaran,. Rumusan masalah penelitian ini adalah apakah terdapat Pengaruh Kinerja Guru Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Bidang Studi PAI di SMPN 4 Siak Hulu Kabupaten Kampar. Berdasarkan rumusan masalah tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pengaruh Kinerja Guru Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Bidang Studi PAI di SMPN 4 Siak Hulu Kabupaten Kampar. Jenis penelitian ini adalah korelasi dan menggunakan analisis regresi sederhana. Teknik pengumpulan datanya menggunakan angket dan dokumentasi. Untuk memperoleh data dari penelitian ini digunakan metode pengumpulan data melalui angket yang disebarkan kepada 77 responden. Data yang telah dikumpulkan akan dianalisis dengan bantuan program SPSS V20. Berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data yang telah penulis lakukan, maka diperoleh kesimpulan bahwa ada Pengaruh Kinerja Guru Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Bidang Studi PAI di SMPN 4 Siak Hulu Kabupaten Kampar, dengan perhitungan nilai signifikansi < 0,05 (0,019< 0,05). Sedangkan besar pengaruh sebesar 0,071terdapat pengaruh yang “Sangat Rendah” Pengaruh Kinerja Guru Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Bidang Studi PAI di SMPN 4 Siak Hulu Kabupaten Kampar.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Furqan nafis al-azami
Date Deposited: 19 Oct 2021 02:29
Last Modified: 19 Oct 2021 02:29
URI: http://repository.uir.ac.id/id/eprint/3433

Actions (login required)

View Item View Item